4 Fitur Office 365


Harga office 365 – teknologi cloud sudah semakin berkembang dengan cepat dan sangat mampu mempengaruhi dalam memudahkan aktivitas untuk menerapkan system informasi agar dapat di kenal lebih luas lagi oleh masyarakat luas.

Oofice 365 ini mempunyai tujuan untuk mampu melayani dan mempermudah bisnis online anda. selain itu ia adalah sebuah software yang masih dalam proses pengembangan dan mempunyai sifat fleksibel serta platform. Dan office 365 ini bisa di gunakan pada perangkat lain tidak hanya di internet explorer namun bisa juha di gunakan pada seluruh browser internet seperti google chrome,mozila firefox ataupun lainnya.

Di balik kemudahan dalam memberikan layanan informasi kepada pengguna, office 365 ini memiliki fitur yang menarik loh, simak di bawah berikut ini:
1). Exchange online – platform messaging ini dapat di gunakan untuk mengatur jadwal penting anda karena ia adalah sebuah aplikasi bebrbasi teknologi exchange server 2010.

2). Office professional plus pada office 365 – selain mempunyai exchange online aplikasi ini memiliki sebuah fitur office 365 yang memang merupakan versi dari miscrosoft office itu sendiri yang fleksibel dan juga memberikan layanan produktivitas lengkap banget dari miscrosoft ini. Dan mereka mempunyai fungsi yang sama dengan versi miscrosoft office pada desktop yang berada pada perangkat keras anda seperti laptop, komputer atau sebagainya.

3). Lync online – merupakan sebuah versi online dari lync server 2010. Karena ia adalah sebuah produk komunikasi dan kaloborasi atau penggabungam. Dengan ini anda bisa menggunakan layanan komunikasi sederhana seperti sebuah pesan instan, panggilan audio dan video.

4). Share point online – merupakan sebuah aplikasi yang dapat di gunakan untuk mengelola berbagai dokumen sperti membagi dokumen kerja dan bisa membuat web intranet yang akan di gunakan untuk membagikan berita di area suatu perusahaan tersebut. 
0 Komentar untuk "4 Fitur Office 365"

Back To Top